Kamis, 17 Juli 2014

Salah

Aku tau ini salah
Aku tau kita tak seharusnya bersama

Tapi hati ini terlalu nyaman untuk bergerak
dan berpindah ke tempat yang seharusnya

Oh tuhan apa rencanamu???
Mengapa kita d pertemukan???
Bila pasti akan terpisah

Suasana ini membuat ku berubah
menjadi lebih jahat dari biasanya
Aku membiarkan prasaanya tumbuh
dan berkembang di hati ku

Dan seiring waktu berlalu
Kita mulai saling menykiti

Tapi aku tak bisa berhenti
Bahkan........

Aku takut semua ini harus berakhir......